Berbagi Cara, Berbagi Rasa

Berisi tentang cara-cara melakukan sesuatu dengan tips dan triknya.

Cara Melatih Vokal Suara Agar Merdu


Semua orang yang dianugerahi suara oleh Allah sebenarnya bisa menyanyi. Hanya kualitas yang mungkin membedakan. Tapi, kualitas itu bisa dilatih dengan teknik yang baik dan benar. Sekarang banyak sekali dibuka tempat-tempat kursus atau latihan vokal yang baik. Anda dapat mengikuti salah satunya. Namun, jika Anda malu atau hanya sekedar ingin bisa bernyanyi agar tak memalukan, Anda bisa berlatih sendiri. Kemampuan bernyanyi menurut saya perlu dilatih walaupun dengan otodidak agar ketika ada momen yang mengharuskan kita bernyanyi, kita bisa tampil tanpa harus malu. Berikut ini beberapa cara yang dapat Anda lakukan untuk melatih vokal suara agar merdu, setidaknya untuk Anda sendiri.

Melatih Artikulasi (Pengucapan Kata Dengan Benar)
Mulailah melatih mengucapkan kata dengan jelas dan benar lanjut sampai mengucapkan kata yang rumit. Lakukan dengan kecepatan rendah lalu dilanjutkan dengan kecepatan yang lebih tinggi, sehingga Anda bisa mengucapkan kata yang benar dalam menyanyikan sebuah lagu.

Melatih Kekuatan Suara
Kekuatan suara berhubungan dengan pernafasan, jika pernafasan bagus, baik dan benar, maka kekuatan yang dikeluarkan dari suara bisa dilakukan. Kekuatan suara bukan berarti harus berteriak sekeras-kerasnya tetapi kejelasan suara yang perlu tetap terdengar jernih. Cara yang lain bisa Anda lakukan, cobalah meniup lilin dari jarak 1,5 meter hingga padam, lakukan 20-30 kali sehari untuk mendapatkan power vokal Anda. 

Melatih Teknik Pernafasan
Tidak bisa dipungkiri, pernafasan yang baik mutlak diperlukan dalam bernyanyi. Salah satu teknik pernafasan yang paling efektif yaitu teknik pernafasan perut, bukan pernafasan dada. Tanda pernafasan perut yaitu ketika menarik nafas, perut mengembung, sedangkan pernafasan dada jika ketika nafas ditarik, yang mengembung adalah dada. Berikut ini cara melatih pernafasan perut :
  1. Siapkan posisi tubuh, bisa berdiri atau duduk bersila. Tegakkan punggung/badan.
  2. Tarik nafas dalam-dalam (dengan nafas perut), hitung hingga 10 detik. Pada hitungan ke-10, perut diusahakan full mengembung.
  3. Kemudian tahan nafas selama 10 detik. Dalam posisi perut full mengembung, tahan hingga perut terasa keras. Bisa dicek dengan  menekan perut yang mengeras.
  4. Kemudian keluarkan nafas perlahan-lahan melalui mulut selama 10 detik. Atur pengeluaran nafas seefisien mungkin dengan membuka sedikit saja mulut sampai hitungan ke-10 sambil membunyikan ”cesssss”
  5. Berikutnya, ulangi langkah 1-4 latihan ”tarik-tahan-keluar” tersebut dengan penambahan durasi waktu secara bertahap. Misalnya, dengan penambahan per 5 detik, menjadi 15, 20, 25,30 dst. hingga batas waktu terlama. 
  6. Jangan ragu mngulangi jika dalam satu durasi waktu masih dirasa berat.
Melatih Teknik Vibrasi
Vibra adalah "membunyikan" suara. Vibra terjadi akibat adanya kontraksi pada pita suara. Contohnya pegang jakun atau tenggorokan tengah leher kalian sambil mengucapkan huruf-huruf seperti S, SH, F maka tidak ada getaran di jakun kita. Tapi coba kalau dengan huruf G, K, NG, dan "AHHH", maka akan ada getaran. Itulah awal proses asal mula vibrasi/ getaran. Berikut ini cara melatih vibrasi :
  1. Cobalah rileks
  2. Nyanyikan nada dengan benar dengan nada tinggi namun tidak perlu terlalu tinggi
  3. Rasakan udara yang mengalir dari dalam ke luar pita suara anda
  4. Rasakan pada getarannya
  5. Fokus dan coba untuk mendapatkan vibrasi alunan tersebut pada nyanyian secara natural. 
  6. Jangan dibuat-buat dengan menggerakkan bagian tenggorokan hingga bergerak secara berlebihan. Hal seperti ini malah akan menguras energi dan membuat suara tidak stabil.
  7. Jika sudah terasa vibrasinya. baru boleh digerakkan bagian dalam tenggorokan dengan seperlunya, tak perlu berlebihan. Tergantung ekspresi, alunan dan kebutuhan lagu.
  8. Ingat vibrasi yang baik itu adalah vibrasi yang terbentuk secara natural dengan getaran yang stabil. Jadi harus dilatih pelan-pelan.
Melatih Suara Tinggi
Tiap orang memiliki range suara yang berbeda-beda, range vokal standar penyanyi yaitu 3 oktaf. Meskipun ada juga orang yang memiliki range vokal di atas 3 oktaf, bisa sampai 4, 5, bahkan 6 oktaf. Namun, jangan khawatir karena tentu saja suara tinggi bisa dilatih. Berikut ini cara melatih suara agar tinggi :

  1. Lakukan pemanasan dengan cara melemaskan pita suara dengan menyanyikan bunyi "ah", "mah", "doh", atau "mi', "mei", "mah", "mow", "mu" dalam oktaf rendah maupun oktaf tinggi sesuai range vokal Anda.
  2. Lakukan latihan sesering mungkin, lebih bagus jika dilakukan setiap hari. Karena pita suara dapat kembali melempem/melemas jika tidak sering dilatih. Sarannya, lakukan latihan dengan piano atau keyboard agar nadanya lebih presisi.
  3. Nyanyikan satu lagu yang mampu mencapai oktaf tertinggi Anda. Ulangi lagu tersebut 2 sampai 3 kali. Sebaiknya dilakukan dengan santai, dan ambil napas secukupnya, dan bayangkan/konsentrasi kalo nada tinggi itu mudah dicapai. 
  4. Setelah mampu menyanyikan nada tinggi tersebut dengan baik, maka latihlah lagi dengan lagu lain yang nada tingginya kurang lebih sama dengan lagu sebelumnya.
  5. Nyanyikan satu lagu yang mampu mencapai oktaf terendah Anda. Ulangi lagu tersebut 2 sampai 3 kali. Jika menemukan kesulitan, coba nyanyikan "mah" atau "ah". Setelah mampu menyanyikan nada rendah tersebut dengan baik, maka latihlah lagi dengan lagu lain yang nada rendahnya kurang lebih sama dengan lagu sebelumnya.

62 Komentar untuk "Cara Melatih Vokal Suara Agar Merdu"

thanks bro, baru faham apa yang kurang

sip.... terus dilatih gan.. biar makin kereun...

sip... terus diimprove biar makin yahuddd!!

SF thank you banyak yang harus di improve
href='http://www.sertifikasiisoindonesia.blogspot.com'> Sertifikasi ISO

thanks tips nya ya
mesti sering-sering latihan memang kuncinya

Info yang menarik gan, bisa diterapkan mulai sekarang nih. Semoga teknik vokalku bisa jauh lebih berkembang. Thanks.

latihannya juga harus dengan cara yang benar biar makin mantaapppp...

aamiin.... selamat mencoba dan berusaha....

Thanks bro.btw semua orang pasti bisa bernyanyi kaga sih ?

pasti bisa bray.... cuma beda kualitas saja dan itu bisa diasah dari latihan....cmiiw

This comment has been removed by the author. - Hapus

thanks tipsny bro kalau ada vidio ny lebih baik lagi

bro, kenapa suara saya ketika dikermaian bisa leluasa sedangkan jika ditempat yang sepi malah melempem, susah untuk leluasa. kalau kayak gitu penyebabnya apa ya? bisa dijelaskan!

makasih infonya min :)



Akses Ssekarang www.serbabayar.com Sobat Bisa Isi Pulsa , Token PLN , maupun Bayar BPJS Secara Online Mudah , Murah dan Terpercaya. www.serbabayar.com Support Pembayaran Menggunakan Kartu Kredit Buka 24 Jam. Beli Online Itu Gak Ribet di serbabayar.com

Sangat detil... ingin mencoba juga.

Wah, nice entry kak, bisa dicoba nih, inshaAllah bermanfaat.

Di latih terus suaranya biar bisa seperti charlie puth

Untuk melatih olah vokal suara memang harus dilakukan pelatihan seperti melatih teknik pernafasan, kekuatan suara, teknik vibrasi, dan suara tinggi. Informasi yang membantu mengenai cara melatih vokal suara supaya merdu.

SF keren nich artikelnya semoga saya bisa bernyanyi dengan merdu
www.iso9001.co.id">ISO 9001

Wah , bagus x infonya gan suara bisa jadi merdu , bisa nih belajar dari gan .. :D

judi online

Sepertinya harus nyoba tips di atas nih buat ngelatih artikulasi dan pernapasan. Terimakasih banyak

Sangat bermanfaat,berguna banget nih

Coba ah. Siapa tau jadi lebih merdu suaranya :)

Apakah faktor malu bisa mempengaruhi suara?

makasih artikelnya sangat bagus dan membantu jagan lupa kunjungi obat bius

Belajar Teknik Menyayi Secara Profesional MARK STERGER HOME STUDY VOICE COURSE ( Dari Mewaukee USA ) Saya Tinggal Di- Tmn Pelangi Semenyih Selangor . Jamal Abdillah Jalil Ibrahim Roy Sudirman & Lain2 Pernah Belajar Dari Teknik Ini . 017-6906752 . Tepuk Dada Tanya Selera . fb Saya Jabatan Laut Malaysia . O.K. Saya Abg Jalil Ibrahim ( Pemenang Tempat Ketiga Bintang RTM Tahun 1977 . Bersama Rosmaria . Saya Selalu Makan Dekat Beranang Cafe Dgn Isteri Saya . Selalu Ada Di- Tesco Semenyih .Saya Pesara Kerajaan .

makasih solusinya saya akan coba

Terimakasih infonya gan....
salam kenal...

Bagi yang sedang mencari Arranger untuk mengaransemen lagu anda? Atau anda sedang mencari Pencipta lagu / Songwriter yang bisa membuatkan anda Lagu, Jingle / Spot Iklan, lagu minus one untuk smule ataupun Soundtrack? Anda nggak usah bingung lagi, Intinya kami siap melayani pembuatan musik untuk beragam keperluan dengan harga yang sangat terjangkau …!!!

Jadi, tunggu apalagi? segera hubungi kami di 085755322149 atau anda bisa mengunjungi website kami di:
http://www.musicarranger.id
Jasa Aransemen Musik, Pembuatan Lagu, Jingle / Spot Iklan, Soundtrack dan pembuatan musik minus one secara ONLINE.

mksh gan info ya;) mna tau bsa kyk charlie puth;D

Terimakasih banyak infonya ya gan ....salam peace

semoga suaraku bisa kaya jungkook atau baekhyun amin

Min terimakasih,solusi ini sangat bermanfaat semoga bisa berkembang

Menangkan Jutaan Rupiah dan Dapatkan Jackpot Hingga Puluhan Juta Dengan Bermain di www(.)SmsQQ(.)com

Kelebihan dari Agen Judi Online SmsQQ :
-Situs Aman dan Terpercaya.
- Minimal Deposit Hanya Rp.10.000
- Proses Setor Dana & Tarik Dana Akan Diproses Dengan Cepat (Jika Tidak Ada Gangguan).
- Bonus Turnover 0.3%-0.5% (Disetiap Harinya)
- Bonus Refferal 20% (Seumur Hidup)
-Pelayanan Ramah dan Sopan.Customer Service Online 24 Jam.
- 4 Bank Lokal Tersedia : BCA-MANDIRI-BNI-BRI

8 Permainan Dalam 1 ID :
Poker - BandarQ - DominoQQ - Capsa Susun - AduQ - Sakong - Bandar Poker - Bandar66

Info Lebih Lanjut Hubungi Kami di :
BBM: 2AD05265
WA: +855968010699
Skype: smsqqcom@gmail.com

sangat membantu,semoga lebih bermanfaat lagi kedepannya

Kami PT. Perkasa Multindo Sejahtera bergerak dibidang jual dan sewa partisi pameran yang biasanya digunakan untuk event pameran, meeting, seminar, wedding, dll. Diantaranya kami menjual dan menyewakan stand pameran, panel photo, sekat ruangan, backdrop, fitting room, ticket box, meja r8, booth custom, booth pameran, booth portable, material r8 seperti post, beam, partisi laminasi atau triplek laminasi, klik insert, kunci L, dll. Bahan yang kami gunakan terbuat dari alumunium dan partisi laminasi atau triplek laminasi.

Salah satunya kami menjual dan menyewakan panel photo yang biasanya digunakan untuk pameran foto, lukisan, poster, dll. Tersedia ukuran tinggi 2,5m dan lebar 1m. Tersedia warna hitam dan putih. Tersedia 1 sisi dan 2 sisi. Untuk layout bisa disesuikan dengan keinginan anda yang diantaranya adalah tunggal, gandeng atau lurus, zig zag, bentuk X, bentuk L, dll. Kami menerima pesanan di area Jabodetabek dan luar Jabodetabek.

Untuk informasi lebih lanjut silahkan hubungi :
Telp/WA : 081996000567 (Lina)
Office : Ruko Cendana Raya No.15A Bencongan Indah Karawci Tangerang
Website : http://www.panelphotojakarta.com/


PANEL PHOTO | PARTISI PAMERAN | PARTISI R8 | PANEL PHOTO JAKARTA | SEWA PANEL PHOTO | SEWA PANEL PHOTO PUTIH | SEWA PANEL PHOTO HITAM | SEWA PANEL PHOTO PARTISI | SEWA PANEL PHOTO MURAH | PANEL PHOTO MURAH | JUAL PANEL PHOTO | JUAL PANEL PHOTO PUTIH | JUAL PANEL PHOTO HITAM | JUAL PANEL PHOTO PARTISI | JUAL PANEL PHOTO MURAH | PANEL PHOTO PARTISI | PANEL PHOTO R8 | PANEL PHOTO TRIPLEK | HARGA PANEL PHOTO | SEWA PANEL PHOTO JAKARTA | JUAL PANEL PHOTO JAKARTA | SEWA PANEL PHOTO TANGERANG | JUAL PANEL PHOTO TANGERANG | SEWA PANEL PHOTO BOGOR | JUAL PANEL PHOTO BOGOR | JUAL PANEL PHOTO DEPOK | SEWA PANEL PHOTO DEPOK | JUAL PANEL PHOTO BEKASI | JUAL PANEL PHOTO BEKASI | SEWA PANEL PHOTO BANDUNG | JUAL PANEL PHOTO BANDUNG | PANEL PHOTO SURABAYA | PANEL PHOTO CIREBON | PANEL PHOTO KALIMANTAN | PANEL PHOTO SEMARANG | PANEL PHOTO YOGYAKARTA | PANEL PHOTO LAMPUNG | PANEL PHOTO KARAWANG | PANEL PHOTO SERANG | PANEL PHOTO PURWAKARTA | PANEL PHOTO BALI | PANEL PHOTO MEDAN | PANEL PHOTO PALEMBANG | PANEL PHOTO JAMBI | PANEL PHOTO ACEH | PANEL PHOTO SOLO | PANEL PHOTO TE

 
Template By Kunci Dunia
Back To Top